Money Changer Terdekat – Lengkap Dengan Alamat, Nomor Telepon & Jam Buka

Money changer terdekat bisa anda temukan dengan bantuan google maps, caranya cukup mudah hanya tinggal mencari kata kunci Money changer terdekat dari lokasi saya, selanjutnya pilih kota dan area lalu klik dan cari.

Money Changer Terdekat - Beserta Alamat,  No Telepon & Jam Buka

Seperti langkah yang akan saya lakukan berikut ini untuk mencari money changer bandung :

Dolarasia Otista termasuk money changer terdekat yang buka 24 jam


  • Dolarasia Otista, beralamat di Jalan Otto Iskandar Dinata Nomor 174, Karanganyar. 
  • Kecamatan : Astanaanyar, Kota Bandung – Jawa Barat 40241. 
  • Untuk Nomor Telepon yang bisa di hubungi – (022) 4220055

Money Changer Dago salah satunya adalah Dolarindo

  • Beralamat di Jalan Ir. H. Juanda No.81, Lebakgede – Kec. Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132. 
  • Jam Buka dari senin sampe minggu pukul 07.00 – 21.00 WIB. 
  • Nomor Telepon yang bisa di hubungi  – (022) 20453200.

Money changer terdekat di depok – Dolarasia


  • Alamat Jalan Margonda Raya Nomor 243. 
  • Kelurahan. Kemiri Muka, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat 16424. 
  • Jam Buka dan Tutup dari pukul 09.00 / 22.00 WIB. 
  • Nomor Telepon yang bisa di hub – (021) 77811397.

Money changer terdekat bekasi – Damai Valas 


  • Alamat – Jl. Ir. H. Juanda Nomor 93. RT.002/RW.004. 
  • Bekasi Jaya, Kecamatan/Kota Bekasi, Jawa Barat 17112. 
  • Jam operasioal, Tutup dan Buka dari hari Senin sampe sabtu pukul 09.00 / 17.00 WIB. 
  • Nomor Telepon yang bisa anda hubungi (021) 8802195.

Hal yang perlu anda tahu tentang money changer :

Tempat penukaran uang / money changer adalah tempat yang menyediakan layanan perdagangan mata uang asing, namun sangat berbeda dengan sistem forex – Warga negara Indonesia yang pergi ke luar negeri atau sebaliknya, perlu menukarkan uangnya terlebih dahulu setelah tiba di negara tujuan – Biasanya terdapat di bandara, terminal, atau pusat perbelanjaan.

Di money changer, Anda bisa menukarkan rupiah dengan mata uang negara tujuan atau sebaliknya – Ini harus dilakukan sebelum bepergian ke luar negeri.

Nilai satu mata uang terhadap mata uang lainnya bisa berbeda-beda. Misalnya, satu dolar Amerika Serikat setara dengan Rp. 14 ribu rupiah – Perbedaan kurs money changer disebabkan oleh mekanisme pasar perdagangan internasional. 

Perlu diketahui, rupiah memiliki nilai yang berbeda dengan mata uang asing lainnya – Misalnya, satu dolar AS hampir setara dengan 14 ribu rupiah. Oleh karena itu, sebelum bepergian ke luar negeri, Anda perlu menyiapkan uang rupiah secukupnya untuk ditukarkan di money changer.

Harap dicatat bahwa hanya beberapa jenis mata uang yang dapat diperdagangkan dalam perdagangan valas, seperti Dolar AS (USD), Yen Jepang (JPY), Euro Eropa (EUR), serta negara maju dengan ekonomi stabil.

Bagi anda yang ingin menukarkan rupiah ke mata uang asing, perlu diketahui bahwa ada beberapa jenis money changer – Jenis-jenis money changer adalah sebagai berikut:

1. Kecil

Jenis money changer ini hanya melayani nominal yang tidak cukup besar dan berkisar antara Rp1 juta hingga Rp100 juta – Penukaran uang kecil ini dapat ditemukan di mana saja.

2. Menengah

Selanjutnya, perantara money changer. Di sini, Anda dapat menukar mata uang dalam jumlah yang cukup besar – Jenis money changer ini cukup populer di kalangan pengusaha menengah.

3. Besar

Terakhir, ada money changer besar, di mana Anda bisa menukarkan mata uang dalam jumlah besar, misalnya sekitar miliaran rupiah – Jenis money changer ini juga memiliki nilai tukar terbaik.

Cara membaca kurs mata uang – Nilai tukar adalah harga mata uang suatu negara dinilai oleh mata uang negara lain – Ada dua jenis kurs, yaitu kurs beli dan kurs jual. Kurs jual adalah kurs rupiah terhadap mata uang asing, dimana anda dapat menukarkan rupiah dengan mata uang asing di money changer. Sebaliknya, kurs beli adalah penukaran mata uang asing ke dalam rupiah. Dalam hal ini, money changer akan membeli mata uang asing Anda dan menukarnya dengan rupiah.

Tinggalkan komentar